Kemasan Kopi modern, dan Elegan yang bisa di temper sticker cetakana pada permukaan.
Dilengkapi dengan
- Valve satu arah, dimana gas CO2 beserta aroma bisa tercium dari luar, dan Oksigen dari luar tidak bisa masuk kedalam kemasan, sehingga biji kopi lebih terjaga kesegarannya.
- Lapis Foil, Plastik berlapis aluminium foil tebal, sehingga tidak terjadi penembusan gas dari luar dan dalam, kualitas kopi tetap terjaga.
- Zipper samping, stelah kemasan dibukan, zipper bisa menutup kembali, sehingga biji kopi tidak tumpah dan tetap terjaga kesegarannya.
- Box pouch standing, dasar dari kantong sudah didesain sedemian rupa, sehingga bisa berdiri tegak tanpa sandaran, dengan teknik baru, ini, bagian bawah dari kantong datar merata dan mulus.
- Ukuran yang cocok, bisa berdiri, dan elegan, memberikan nilai tambah buat kopi kemasan.
Wanted First adalah solusi kemasan kopi – Cofffee Packing, Standar bag / Central Seal bag, Stand pouch Zipper, Box Pouch Zipper dan
Transparant Stand Pouch.